Catatan Patch Wild Rift 5.1
Bayangan dan kabut merayap menyelimuti Rift, dan kami hadir untuk menemanimu dalam perjalanan ini! Telusuri lebih dalam lore Ruination, dimulai dengan wanita bertombak favorit kita, Kalista. Ada perubahan gameplay yang dibalut dengan tema berkabut, season ranked baru, dan jajaran skin baru yang pastinya penuh kejutan. Selamat datang di Patch 5.1!
Catatan: konten akan dirilis sepanjang patch.
PERBAIKAN DARURAT
KALISTA
Kalista sudah panas sejak awal, tetapi perlu lebih panas lagi di Jalur. Dia juga kesulitan mengimbangi pertarungan tim. Kami menyesuaikan beberapa angka agar tombaknya bisa membalaskan dendamnya!
Stat Dasar
- Attack Damage per level: 3 → 3,5
- Health per level: 104 → 120
(1) Pierce
- Damage: 50/110/170/230 + 105% Attack Damage → 60/125/190/255 + 105% Attack Damage
(3) Rend
- Damage awal: 15/30/45/60 + 65% Attack Damage → 30/45/60/75 + 70% Attack Damage
- Damage setiap tombak berikutnya: 7/11/15/19 + 26/28/30/32% Attack Damage → 10/15/20/25 + 30/34/38/42% Attack Damage
LIGHT - HORIZON FOCUS
Horizon Focus memberi damage yang terlalu besar, jadi kami sedikit menyesuaikan angkanya.
Hypershot
- Menghasilkan damage pada champion musuh dengan ability dari jarak 600 unit akan mengungkap mereka selama 6 detik dan meningkatkan damage yang dihasilkan pada mereka sebesar 12% → 9%.
LIGHT - INFINITY ORB
Harga Infinity Orb tidak menggambarkan dengan akurat nilai yang diberikannya, jadi kami menyesuaikannya juga.
Stat Dasar
- Biaya: 3200 g → 3400 g
BARU
CHAMPION BARU
KALISTA, THE SPEAR OF VENGEANCE
Makhluk penuh amarah dan pembalasan, Kalista adalah arwah pembalasan nan abadi, mimpi buruk berbaju zirah yang dipanggil dari Shadow Isles untuk memburu para penipu dan pengkhianat. Mereka yang dikhianati mungkin sangat ingin dendamnya dibalaskan, tetapi Kalista hanya akan membalas dendam untuk siapa pun yang rela membayar dengan jiwanya sendiri. Mereka yang menjadi fokus amarah Kalista harus berpasrah, karena semua perjanjian yang dibuat dengan pemburu kematian ini hanya akan berakhir dengan tombak dinginnya yang menembus jiwa mereka.
Kalista akan dirilis pada 11 April pukul 07.01 WIB.
WILD PASS
Bikin heboh suasana bersama Food Spirits Fizz, inilah Wild Pass terbaru! Ascended Food Spirits Fizz menanti di level 75. Lambang Perang baru juga akan tersedia di Emporium Wild Pass, bersama dengan kembalinya Hexplorer Galio, Hexplorer Shyvana, Hexplorer Tristana, Stargazer Karma, dan Ascended Stargazer Karma dalam waktu terbatas!
RANKED SEASON 13
Glorious Crown Braum akan muncul di Ranked Season 13! Bersamanya akan hadir Glorious Armada Jarvan IV, skin Season 10, yang tersedia di Ranked Store.
EVENT
RUINATION: KALISTA’S ODYSSEY
Ikuti Kalista dan berkelana jauh ke dalam Shadow Isles. Buka komik naratif untuk menyaksikan transformasi penuh kisah Blessed Isles menjadi Shadow Isles.
Event Ruination: Kalista’s Odyssey dimulai pada 12 April pukul 07.01 WIB
PRESENTS FOR PRESENCE
Log in setiap hari dan klaim hadiah seperti Blue Mote dan Orange Gemstone!
Event Presents for Presence dimulai pada 21 April pukul 07.01 WIB
AURELION SOL
SINGULARITY
- Stardust yang diberikan oleh minion dan monster kecil: 2 → 1
- Stardust yang diberikan oleh minion siege, minion cannon, dan monster besar: 3 → 5
FIORA
JHIN
passive
- Peningkatan Attack Damage per level: 4% per level → 4,5% per level
MASTER YI
Meditate
- Master Yi sekarang bisa menggunakan Meditate di tengah serangan untuk mengurangi damage yang parah.
- [New] Pengurangan damage meningkat hingga 90% selama 0,5 detik pertama.
Wuju Style
- [New] Ability ini sekarang mereset serangan.
ultimate
- [Removed] Mengurangi Cooldown ability dasar sebesar 70% saat takedown.
- [New] Mengurangi Cooldown Meditate sebesar 90% dan Cooldown ability dasar lainnya sebesar 70% saat takedown.
SYNDRA
TALON
RAKE
- [New] Damage pada monster: 70%
URGOT
base_stats
- Attack Damage per level: 4,5 → 3,5
passive
- Damage: 50/65/80/95% Attack Damage + 2/3,5/5/6,5% Health maksimum target → 50/65/80/95% Attack Damage + 2/3/4/5% Health maksimum target (meningkat pada level 1/5/9/13)
Wukong
GOLDEN STAFF
- Pasif: Meningkatkan efek penguatan Golden Staff saat menyerang setiap 12/10/8/6 detik, meningkatkan damage bonus sebesar 50%. Takedown champion mengurangi cooldown pasif ability ini sebanyak 2 detik; mendapat kill akan mengakhiri cooldown.
- Aktif: Memperkuat serangan berikutnya untuk menghasilkan (50/70/90/110 + 35/40/45/50% Attack Damage) physical damage bonus. Serangan Wukong dan klonanya mengurangi cooldown Golden Staff sebanyak 0,5 detik. Setelah menggunakan ability ini, serangan Wukong berikutnya mendapatkan bonus jangkauan.
WARRIOR TRICKSTER
- Menjadi tak terlihat selama 1 dtk dan melakukan dash ke depan, meninggalkan klona di posisi awalnya.
- Klona bergerak ke arah joystick kiri saat ability digunakan, secara otomatis menyerang musuh di sekitar dan meniru Golden Staff, Nimbus Strike, dan Cyclone Wukong. Klona menghasilkan 20/30/40/50% damage Wukong.
- Klona menerima 50% lebih banyak damage dan tidak mendapat efek penguatan pasif Golden Staff saat meniru ability ini.
XAYAH
DEADLY PLUMAGE
- Cooldown: 19/18/17/16 dtk → 17/16/15/14 dtk
- Peningkatan Attack Speed: 35/40/45/50% → 45/50/55/60%
BLADECALLER
- Damage: 60/70/80/90 + 80% Attack Damage bonus → 60/70/80/90 + 90% Attack Damage bonus
ZYRA
passive
- [New] Champion musuh menghasilkan 40% damage ability pada Thorn Spitters.
PERUBAHAN GAMEPLAY
ITEM BARU
TERMINUS
Stat Dasar
- Total harga: 3200 g
- Attack Damage: 40
- Attack Speed: 30%
Jalur Build
- Recurve Bow (1400 g) + B. F. Sword (1500 g) + 300 g
Shadow
- Serangan menghasilkan 35 magic damage bonus on-hit.
Juxtaposition
- Bergantian antara on-hit Light dan Dark saat menyerang. Serangan Light memberikan 5-8 Armor dan Magic Resist selama 5 detik on-hit. Serangan Dark memberikan 11% Armor Pen dan Magic Pen selama 5 detik on-hit. Tiap efek on-hit menambah stack hingga 3 kali.
ITEM YANG DIHAPUS
HULLBREAKER
PERUBAHAN ITEM
NEEDLESSLY LARGE ROD
Stat Dasar
- Ability Power: 65 → 60
BLASTING WAND
Stat Dasar
- Ability Power: 45 → 40
TEMA: LIGHT AND RUIN
Saat berkah memudar, kegelapan menyebar. Black Mist yang menyelimuti Shadow Isles meluas, merambah masuk ke dalam Rift. Kerusakan gelap ini tidak hanya menguras kesehatan tanaman di sekitar, tetapi juga memengaruhi beberapa item pemain.
- Senjata yang diisi dengan kabut dari Shadow Isles sekarang memiliki kekuatan yang lebih merusak, tetapi juga memberikan serangan balik yang kuat pada penggunanya.
- Untuk melawan kegelapan dan melindungi Rift, para pengikut cahaya telah mengisi senjata mereka dengan benison, meningkatkannya dengan kekuatan cahaya untuk menandingi kekuatan kehancuran.
LIGHT - HORIZON FOCUS
Stat Dasar
- Biaya: 2800 g → 3100 g
- Ability Power: 80 → 90
- Health maksimum: 150 → 0
- Ability Haste: 15 → 20
Jalur Build
- [New] Ring of Revelation (400 g) + Blasting Wand (900 g) + Fiendish Codex (1000 g) + 800 g
Hypershot
- [Removed] Menerapkan 1 tanda ke champion musuh saat kamu memberinya damage dengan ability tak bertarget dari jarak 500 unit. Menerapkan 2 tanda untuk menerapkan immobilize, seberapa pun jaraknya. Musuh yang ditandai diungkap dan meledak pada 3 stack, menimbulkan tanda baru dan menghasilkan 90 + 25% Ability Power sebagai magic damage ke target.
- [New] Menghasilkan damage pada champion musuh dengan ability dari jarak 600 unit akan mengungkap mereka selama 6 detik dan meningkatkan damage yang dihasilkan pada mereka sebesar 12%.
- [New] Focus: Saat Hypershot terpicu, akan mengungkap semua champion musuh dalam jarak 1.200 unit dari target selama 2 dtk. (Cooldown 15 dtk)
LIGHT - INFINITY ORB
Stat Dasar
- Biaya: 2900 g → 3200 g
- Ability Power: 85 → 95
Jalur Build
- [New] Aether Wisp (950 g) + Prophet's Pendant (1000 g) + Amplifying Tome (500 g) + 750 g
Inevitable Demise
- Ability dan serangan yang diperkuat menerapkan Critical Strike sebanyak 20% damage bonus pada musuh di bawah 35% → 45% Health
LIGHT - HARMONIC ECHO
Stat Dasar
- Biaya: 2700 g → 3000 g
Harmonic Echo
- Bergerak dan menggunakan ability membangun Harmony. Pada 100 Harmony, penggunaan ability heal atau shield berikutnya pada sekutu akan memulihkan 130 → 135 + 10% Ability Power sebagai Health pada targetmu dan hingga 3 champion sekutu di sekitar.
- [New] Tiap 10 Ability Haste yang kamu miliki akan meningkatkan heal sebesar 1%.
LIGHT - RIFTMAKER
Stat Dasar
- Biaya: 3200 g → 3300 g
- Ability Power: 80 → 90
Jalur Build
- [New] Fiendish Codex (100 g) + Hextech Alternator (1400 g) + Amplifying Tome (500 g) + 400 g
Void Corruption
- Saat bertempur dengan champion, mendapatkan 1 stack Corruption tiap detik. Tiap stack meningkatkan damage yang dihasilkan sebesar 3% → 2,5%, hingga 3 → 4 stack. Saat stack maksimum, damage tambahan yang diberikan Corruption menjadi true damage.
LIGHT - YOUMUU’S GHOSTBLADE
Stat Dasar
- Biaya: 3000 g → 3200 g
Momentum
- Bergerak membangun Momentum, memberikan hingga 40 → 50 Movement Speed dan 5-10 Armor Pen pada 100 stack. Menyerang akan menghilangkan semua Momentum, tetapi Armor Pen akan bertahan selama 3 detik setelahnya.
LIGHT - DAWNSHROUD
Stat Dasar
- Biaya: 2700 g → 3000 g
Dawnbringer
- Jika kamu berada dalam 400 unit champion musuh, dan menerapkan immobilize ke champion atau terkena immobilize, menyingkap semua champion musuh di sekitar selama 3 detik, menghasilkan 80 + 5% Health bonus sebagai magic damage, dan heal diri sendiri dengan jumlah yang sama, selama 3 detik. (Cooldown 3 dtk)
RUIN - RABADON’S DEATHCAP
Stat Dasar
- Ability Power: 100 → 90
Overkill
- Meningkatkan Ability Power sebesar 20–45% → 20–55% (berdasarkan level)
[New] Cinders
- Mengurangi Health dasar sebesar 10–100.
RUIN - BLADE OF THE RUINED KING
Stat Dasar
- Biaya: 3200 g → 3000 g
Thirst
- +10% → 12% Physical Vamp.
Ruined Strikes
- Serangan menghasilkan physical damage bonus setara 7% Health musuh saat ini on-hit. (Serangan melee menghasilkan 10% → 9%). Damage minimum: 15. Damage maksimum melawan monster: 60.
Drain
- Menghantam champion dengan 3 serangan atau ability menghasilkan 30–100 magic damage bonus dan mencuri 25% → 40% Movement Speed mereka selama 2 dtk. (Cooldown 60 dtk)
[New] Repentance
- Mengurangi Health dasar sebesar 10–100.
RUIN - INFINITY EDGE
Stat Dasar
- Biaya: 3400 g → 3200 g
Infinity
- Critical Strike menghasilkan 205% → 225% damage, bukan 175%.
[New] Self-Destruction
- Mengurangi Health dasar sebesar 10–100
RUIN - AMARANTH’S TWINGUARD
Endurance
- Mendapatkan 1 stack Endurance tiap detik saat bertempur dengan champion musuh (maksimal 5 → 3 stack). Pada stack maksimum, mendapatkan 20% ukuran, 20% Tenacity, dan peningkatan Armor sebesar 30% → 35% serta Magic Resist sebesar 30% → 35% sampai pertempuran dengan champion selesai.
[New] Withering
- Mengurangi Attack Damage sebesar 1–15
RUIN - WARMOG’S ARMOR
Warmog's Heart
- Jika memiliki minimal 950 → 1150 Health bonus dan belum terkena damage selama 6 → 4 detik terakhir, akan memulihkan 5% Health maksimum per detik.
[New] Strength of Will
- Memulihkan 0,3% Health maksimum per detik.
[New] Dead End
- Mengurangi Attack Damage sebesar 1–15
RUIN - STERAK’S GAGE
Sterak's Fury
- Memicu Lifeline akan meningkatkan ukuran, memperkuatmu, menghilangkan semua efek crowd control padamu (kecuali Airborne), dan memberikan 30% → 50% Tenacity selama 8 → 4 detik.
[New] Guilt Bearer
- Mengurangi Movement Speed sebesar 5
NEW RUNES
[NEW] KEYSTONE: EMPOWERMENT
Mengenai champion musuh dengan 3 serangan beruntun akan menghasilkan 40–180 adaptive damage bonus dan membuat mereka menjadi Vulnerable, meningkatkan semua damage yang diterima sebesar 8% selama 6 detik.
Saat Vulnerable, seranganmu ke target menghasilkan 6–20 true damage bonus. Saat target keluar dari kondisi Vulnerable, Vulnerability memasuki cooldown dan tidak bisa diterapkan ke musuh mana pun selama 6 detik ke depan.
[NEW] KEYSTONE: ARCANE COMET
Menghasilkan damage pada champion dengan ability akan meluncurkan komet ke lokasinya. Saat komet mengenai champion musuh, damage komet berikutnya akan meningkat. (Cooldown 8–16 dtk)
Damage: (30 hingga 100) + (Total hit pada champion musuh) + 35% Attack Damage bonus + 20% Ability Power
[NEW] RESOLVE: ONSLAUGHT
Mendapatkan 5% Tenacity plus Tenacity tambahan berdasarkan jumlah champion musuh di sekitar yang hidup. Total Tenacity yang bisa didapatkan dibatasi hingga 20%.
[NEW] DOMINATION: PSYCHIC WAVE
Serangan berikutnya setelah menghasilkan damage pada champion dengan ability, dan sebaliknya, menciptakan ledakan yang menghasilkan adaptive damage ((22 hingga 50) + 15% Attack Damage bonus + 7,5% Ability Power bonus) di area kecil. Menghasilkan 70% damage jika digunakan oleh champion Ranged. (Cooldown 6 dtk)
RUNE CHANGES
DOMINATION: EMPOWERED ATTACK
- Tiap 10 → 8 detik, serangan berikutnya akan diperkuat, menghasilkan 35–50 adaptive damage bonus (melawan champion saja).
REMOVED RUNES
- Keystone: Kraken Slayer
GAMEPLAY
IXTALI SCORPION
- Lingkaran sihir elemen ditambahkan ke ceruk di jalur Baron.
- Antara 2 hingga 12 menit, champion bisa memanggil Ixtali Scorpion ke dalam medan perang saat mereka berdiri di atas lingkaran sihir dalam waktu singkat.
- Ixtali Scorpion menggunakan serangan AoE jarak jauh dan memberi assist pemain dalam pushing jalur saat dipanggil. Semua gold yang diperoleh akan diberikan kepada champion yang memanggilnya.
- Ixtali Scorpion bisa dipanggil lagi 75 detik setelah kematiannya.
RUINED FRUIT
- Scryper’s Bloom, Blast Con, dan Cryoblossom juga bisa menjadi Ruined, menghasilkan Ruined Fruit saat spawn. Setelah dihancurkan, Ruined Fruit akan menghasilkan awan asap hijau selama 7 dtk. Champion sekutu akan tersembunyi di dalam asap hijau. Champion musuh tidak akan tersembunyi di dalam asap. Jika pandangan diberikan di dalam asap, champion sekutu akan tersingkap.
SLOW RESIST
- Menyesuaikan interaksi antara efek slow dan slow resist di beberapa ability champion.
- Efek slow dari Mocking Shout Tryndamere sekarang terpengaruh oleh slow resist.
- Efek slow yang diterapkan Blitzcrank pada dirinya sendiri di Overdrive sekarang terpengaruh oleh slow resist.
- Efek slow diterapkan sendiri yang disebabkan oleh ability tidak terpengaruh oleh slow resist untuk champion lain.
- Efek slow yang disebabkan oleh Fear, Charm, atau saat target ditarik ke suatu arah tidak akan terpengaruh oleh slow resist.
- Apabila slow diterapkan beberapa kali, slow resist akan dihitung secara individual untuk tiap penerapan slow pertama. Efek slow terakhir kemudian akan dihitung berdasarkan jumlah total stack slow yang didapat champion.
SUPER LONG-RANGE ABILITY DISPLAY
- Target dalam indikator jangkauan ability jarak super jauh (misalnya, Final Spark Lux, Super Mega Death Rocket Jinx, dan Trueshot Barrage Ezreal) akan memicu kamera mini ability. Jika ada banyak musuh yang berada dalam indikator jangkauan pada saat bersamaan, kamera mini akan menampilkan musuh terdekat dengan champion.
PENGOPTIMALAN EFEK GAME
PENGOPTIMALAN PANEL STRATEGI
- Panel strategi sekarang terbuka di tab Papan Skor secara default.
PESAN CHAT CEPAT CERDAS SITUASIONAL
- Pesan Chat Cepat akan dibuat dan direkomendasikan secara real-time berdasarkan faktor-faktor termasuk, tetapi tidak terbatas pada, champion yang digunakan, jalur yang sedang ditempati, aktivitas musuh, stage game yang sedang dijalani, dan jumlah gold yang dimiliki.
- Ketika pesan Chat Cepat yang direkomendasikan tersedia dalam pengaturan tertentu, pesan ini akan ditampilkan di bagian Chat Cepat.
- Tidak akan ada lebih dari 2 pesan Chat Cepat cerdas dalam game yang direkomendasikan dalam satu waktu.
- Pesan Chat Cepat cerdas dalam game tidak akan menimpa pesan Chat Cepat yang sudah diatur di luar game. Pesan ini bisa digulir bersama dengan pesan Chat Cepat yang diatur oleh pemain lain.
KOMBO FLASH
- Menambahkan toggle untuk Kombo Flash dalam Pengaturan.
SKIN
PERUBAHAN TAMBAHAN
- Perbaikan masalah yang terjadi saat pemain mengetuk ikon Poro ceria di loading screen, kotak chat dalam game bisa tidak muncul.
- Perbaikan masalah yang menyebabkan penggunaan Flash ke arah target yang terkena Airborne oleh kombo Demacian Standard-Dragon Strike Jarvan IV mengakibatkan bar indikator Airborne target direset.
- Perbaikan masalah yang menyebabkan Singularity Aurelion Sol bisa digunakan untuk membunuh Rift Herald yang dipanggil.
- Perbaikan masalah yang membuat Warwick mengikuti gerakan Aurelion Sol setelah mencengkeramnya dengan Jaws of the Beast saat Aurelion Sol melakukan dash dengan Astral Flight.
- Perbaikan masalah yang menyebabkan damage dari First Strike Zoe akan membangunkan target yang menerima efek Sleep.
- Perbaikan masalah yang menyebabkan sekutu Lux tidak menerima fase kedua dari shielding Prismatic Barrier saat digunakan pada jarak maksimum.