Catatan Patch Wild Rift 4.4b
Bersedia, siap, mulai! Inilah patch 4.4b!
Di patch kali ini, kita akan melesat ke Rift bersama Sivir, the Battle Mistress. Selain itu, akan ada event baru yang seru dan dua skin Blood Moon baru! Seperti biasa, ada juga pembaruan keseimbangan berkala. Selamat datang di Patch 4.4b!
Catatan: konten akan dirilis sepanjang patch.
BARU
CHAMPION BARU
SIVIR, THE BATTLE MISTRESS
Sivir adalah pemburu harta dan kapten tentara bayaran terkenal yang beroperasi di gurun pasir Shurima. Bersenjatakan crossblade permata legendarisnya, dia bertarung dan memenangi banyak sekali pertarungan bagi mereka yang mampu membayar mahal jasanya. Dikenal sangat pemberani dan penuh ambisi, dia berhasil menemukan harta terkubur di makam Shurima yang penuh bahaya, untuk bayaran yang sangat tinggi. Dengan kekuatan kuno yang merasuki tulang belulang Shurima, Sivir pun terjebak di antara takdir yang saling bertentangan.
Sivir akan dirilis pada 24 November pukul 07.01 WIB.
EVENT
SIVIR’S HUNT
Kejar musuhmu dan dapatkan bayarannya!
Event Sivir's Hunt dimulai pada 24 November pukul 07.01 WIB.
DARIUS
passive
- Damage per stack: (13 + 1,5 x (berdasarkan level) + 30% Attack Damage bonus) dalam physical damage selama 5 dtk → (13 + 2 x (berdasarkan level) + 40% Attack Damage bonus) dalam physical damage selama 5 dtk
DECIMATE
- Heal: 12% dari Health yang hilang (maksimal 36%) → 15% dari Health yang hilang (maksimal 45%)
EZREAL
base_stats
- Attack Damage dasar: 58 → 62
passive
- Attack Speed bonus per stack: 10% (maksimum 4 stack) → 13% (maksimum 4 stack)
Mystic Shot
- Cooldown: 5,25/4,5/3,75/3 dtk → 4,5/4/3,5/3 dtk
GALIO
base_stats
- Health dasar: 570 → 600
- Armor dasar: 30 → 34
HECARIM
base_stats
- Attack Damage dasar: 58 → 54
- Health dasar: 630 → 600
RAMPAGE
- Damage: 10/20/30/40 + 110% Attack Damage → 5/15/25/35 + 110% Attack Damage
- Gunakan lagi dalam 8 dtk: 135% damage yang diperkuat → 125% damage yang diperkuat
IRELIA
passive
- Damage bonus pada stack maksimum: 30~100 + 25% Attack Damage bonus → 30~120 + 30% Attack Damage bonus
FLAWLESS DUET
- Cooldown: 13/12/11/10 dtk → 12/11/10/9 dtk
JINX
passive
- Movement Speed bonus: 150% → 140%
- Attack Speed bonus: 15% → 12%
Switcheroo!
- Attack Speed bonus Pow-Pow (minigun) pada stack maksimum: 30/60/90/120% → 35/60/85/110%
- Damage Fishbones (rocket launcher) pada target: 110% → 107%
Karma
INNER FLAME
- Cooldown: 10/9/8/7 dtk → 9/8/7/6 dtk
ultimate
- Damage: 150/250/350 + 60% Ability Power → 170/280/390 + 80% Ability Power
LULU
base_stats
- Armor dasar: 40 → 34
HELP, PIX!
- Shield: 75/110/145/180 + 60% Ability Power → 60/100/140/180 + 60% Ability Power
Nunu & Willump
CONSUME
- Cooldown: 11/10/9/8 dtk → 10/9/8/7 dtk
- Heal: 60/95/130/165 + 70% Ability Power + 9% Health bonus → 80/115/150/185 + 70% Ability Power + 9% Health bonus
ultimate
- Damage minimum: 130/190/250 + 50% Ability Power → 180/240/300 + 50% Ability Power
- Damage maksimum: 715/1045/1375 + 275% Ability Power → 915/1245/1575 + 275% Ability Power
PANTHEON
ultimate
- Cooldown: 95/85/75 dtk → 90/80/70 dtk
Renekton
ultimate
- Perolehan Health: 250/500/700 → 300/525/750
- Cooldown: 75/75/75 dtk → 75/70/65 dtk
- Damage: 50/100/150+20% Ability Power per detik (selama 12 dtk) → 70/110/150+20% Ability Power per detik (selama 12 dtk)
RIVEN
RUNIC BLADE
- Damage: (20% + 2% per level champion) Attack Damage → (30% + 2% per level Champion) Attack Damage
KI BURST
- Cooldown: 10/9/8/7 dtk → 8,5/8/7,5/7 dtk
SWAIN
passive
- Health maksimum yang diperoleh: 12 Health per stack Soul Fragment → 16 Health per stack Soul Fragment
ultimate
- Heal: 15/25/35 + 12% Ability Power per detik → 15/25/35 + 15% Ability Power per detik
- Damage: 20/40/60 + 10% Ability Power per detik → 15/35/55 + 15% Ability Power per detik
PERUBAHAN GAMEPLAY
ITEM
BLOODTHIRSTER
Patch build Bloodthirster sudah diperbarui. Kami ingin menyeimbangkan jalurnya agar kamu bisa mengambil komponen setiap kali kembali ke base, dan tidak kebingungan dengan gold saat membuka store dan mencoba merakitnya sebagai item pertamamu. Kami juga menyesuaikan beberapa angka untuk menyeimbangkan perubahannya.
Pembaruan jalur build
- Vampiric Scepter (1200 g) + Cloak of Agility (1000 g) + Long Sword (500 g) + 600 g
- Biaya total: 3300 g (tidak berubah)
Stat dasar
- Attack Damage: 55 → 50
Bloodsworn:
- Mendapatkan attack speed saat Health di atas 50%: 15% → 10%
CHEMPUNK CHAINSWORD
Kami memperkenalkan Chempunk Chainsword di Patch 4.4, tetapi ini belum menjadi item yang paling populer dibeli sejak awal dirilis. Meski Grievous Wounds adalah pilihan yang lebih khusus, kami ingin membuat beberapa penyesuaian agar item ini memiliki kekuatan lain di luar anti-heal.
Stat dasar
- Attack Damage: 40 → 45
- Health maksimum: 200 → 250
- Ability Haste: 10 → 15
CRYSTALLINE REFLECTOR
Crystalline Reflector tidak seefektif yang kami harapkan terhadap lawan yang memberikan physical damage. Buff ini akan menjadikannya pilihan yang andal saat kamu kesulitan menghadapi serangan telak lawan.
Stat dasar
- Health maksimum: 150 → 200
- [BARU] +7% magic penetration
Mirrored Force
- Physical damage yang ditahan: 8~15 → 8~25
IMMORTAL SHIELDBOW
Ability khusus Immortal Shieldbow terasa agak lemah sehingga kurang populer dibandingkan item physical lainnya. Perubahan ini akan menjadikannya pilihan utama lagi bagi yang memerlukan sedikit perlindungan tambahan.
Lifeline
- Shield: 200 + 3 per 1% Critical Rate (200~500) → 300 + 3 per 1% Critical Rate (300~600)
Battle Furor
- Ketika Lifeline dipicu: 5% Physical Vamp → 8% Physical Vamp
MORELLONOMICON
Kami menyesuaikan harga Morellonomicon dan memberinya Health sehingga utility dan stat yang diberikannya bisa seimbang.
Stat dasar
- Biaya total: 2500 g → 2600 g
- [BARU] +150 Health maksimum
RANDUIN’S OMEN
Kami menyesuaikan beberapa angka dan biaya untuk menjadikannya pilihan yang lebih efisien saat kamu menghadapi tim musuh yang mengandalkan crit.
Stat dasar
- Biaya total: 2900 g → 2800 g
- Armor: 60 → 65
Determination
- Charge yang diperoleh: Melee 20%/ranged 14% damage pramitigasi → Melee 25%/ranged 18% damage pramitigasi
TRINITY FORCE
Banyak damage, banyak gold? Kira-kira begitulah. Sekarang ini, kami merasa Trinity Force tidak memberikan damage sesuai harapan, dan biayanya juga terlalu mahal untuk kemampuannya. Jadi, kami menyesuaikan keduanya!
Stat dasar
- Biaya total: 3533 g → 3333 g
- Attack Damage: 25 → 30
PERUBAHAN RUNE
KRAKEN SLAYER
Kraken Slayer belum jadi pilihan populer dan kalah oleh Keystone lainnya. Kami memberinya tambahan damage untuk mencoba dan menjadikannya pilihan yang lebih menarik saat kamu memilih rune.
Damage: 28~84 + 30% Attack Damage bonus + 20% Ability Power → 30~95 + 40% Attack Damage bonus + 20% Ability Power
ICE DRAGON SOUL
Dibandingkan dengan Dragon lainnya, kekuatan yang diberikan Ice Dragon tidak terlalu ampuh. Perubahan ini akan meningkatkannya ke level yang sama dengan Dragon lainnya.
True Damage bonus
- 10% dari damage yang diterima saat mark → 12% damage yang diterima saat mark
Slow
- 40% → 50%
PERUBAHAN ID RIOT
Kamu mungkin sudah pernah dengar bahwa akan ada pembaruan pada ID Riot mulai 20 November.
- Perubahan nama berbayar sekarang gratis
- Sekarang kamu bisa mengubah nama setiap 90 hari